Assalamu
‘alaikum teman-teman...
Berikut
merupakan contoh ke empat untuk kita latihan yahh....
Contoh Soal
4
Data yang diambil dari suatu
Perusahaan manufactur untuk tahun 2005, sebagai berikut :
Sediaan bahan baku awal periode Rp 90.000.000,00
Pembelian bahan baku Rp
160.000.000,00
Pembelian perlengkapan pabrik Rp 7.400.000,00
Pembayaran gaji bag. Administrasi
kantor Rp 52.000.000,00
Pembayaran gaji dan upah karyawan
bag. Produksi Rp 283.000.000,00
Pembayaran gaji pengawas produksi
& penjaga pabrik Rp 17.000.000,00
Pemakaian bahan baku Rp 182.000.000,00
Pemakaian perlengkapan pabrik Rp 6.000.000,00
Penyusutan gedung pabrik &
mesin” pabrik Rp 37.000.000,00
Penyusutan peralatan kantor Rp
8.000.000,00
Biaya produksi lain-lain
berjumlah Rp 32.000.000,00
Dari data tersebut, hitunglah ...
!
1.
Biaya tenaga kerja yang digunakan dalam proses produksi tahun
2005
2.
Total biaya produksi tahun 2005
3.
Harga pokok sediaan bahan baku pada akhir tahun 2005
Penyelesaian
1.
Biaya
Tenaga Kerja yang digunakan dalam proses produksi tahun 2005
Gaji & upah
karyawan bag. Produksi Rp
283.000.000,00
Gaji pengawas
produksi & penjaga pabrik Rp 17.000.000,00
Rp 300.000.000,00
2.
Total
biaya produksi tahun 2005
Biaya tenaga
kerja Rp
300.000.000,00
Pemakaian bahan
baku Rp
182.000.000,00
Biaya produksi
lain” Rp 32.000.000,00
Rp
514.000.000,00
3.
Harga
pokok sediaan bahan bakuakhir tahun 2005
Sediaan bahan
baku Rp
90.000.000,00
Pembelian bahan
baku Rp 160.000.000,00
Pemakaian bahan
baku (
Rp 182.000.000,00 )
Rp
68.000.000,00
0 komentar:
Posting Komentar