.

About this Blog

....
If you want to do something and you feel it in your bones that it’s the right thing to do, do it. Intuition is often as important as the acts... ^_^

Selasa, 25 September 2012

Tanda Pengenal Gerakan Pramuka




Assalamu’alaikum Wr.Wb..

                Alhamdulillah berbagai postingan bisa saya berikan pada teman”,, smga bermanfaat ya..
                Tanda pengenal di dalam gerakan pramuka itu diatur oleh Kwartir Nasional No.055/1982. Pada dasarnya tanda pengenal itu dibagi menjadi 5 jenis, yaitu :






1.       Tanda Umum
Yang termasuk tanda umum yaitu :
·         Tanda tutup kepala ( topi rimba/ baret)
·         Pita leher  ( yang sering kita sebut hasduk)
·         Tanda tunas kelapa/ pelantikan
·         Tanda kepramukaan sedunia / bunga melati
·         Tanda harian / tunas kelapa emas
2.       Tanda Satuan
Yang termasuk tanda satuan adalah sbb :
·         Tanda barung ( siaga), regu (penggalang), sangga ( penegak ), dll.
·         Tanda gugus depan, kwartir, MABI
·         Tanda SAKA / Satuan Karya, Krida
·         Lencana Daerah dan Tanda Wilayah
·         Tanda satuan Gudep Luar Biasa
3.       Tanda Jabatan
Yang termasuk didalam tanda jabatan ialah :
·         Tanda pemimpin / wakil pemimpin barung, regu, sangga, dll.
·         Tanda pembina / Pembantu pembina siaga, penggalang, penegak, pandega.
·         Tanda andalan  dan Pembantu Andalan
·         Tanda Pemimpin / wakil pemimpin SAKA
·         Tanda pamong SAKA
·         Tanda Instruktur
·         Tanda keanggotaan Dewan Kerja : Ranting, Cabang, Daerah, Nasional
·         Tanda Pengurus Dewan Ambalan
4.       Tanda Kecakapan
a)      Tanda Kecakapan Umum  ( TKU )
Siaga                      : Mula, Bantu, Tata
Penggalang         : Ramu, Rakit, Terap
Penegak               : Bantara, Laksana
Pandega              : Pandega
B                             : Mahir Dasar dan Mahir Lanjutan
b)      Tanda Kecakapan Khusus ( TKK )
S                              : Hanya satu tingkat ( segitiga )
G                             : Purwa, Madya, Utama
T                              : Purwa, Madya, Utama
D                             : Purwa, Madya, Utama
Instruktur            : Muda, Dewasa
Pelatih                  : KPD, KPL
Keahlian lainnya
5.       Tanda Kehormatan
·         Yang termasuk dalam tanda kehormatan yaitu :
a.       Untuk peserta didik anggota Gerakan Pramuka
Tanda Penghargaan
Bintang Tahunan
Bintang Wiratama
Bintang Teladan
b.      Untuk orang dewasa anggota Gerakan Pramuka
Bintang Tahunan
Bintang Pancawarsa
Bintang Wiratama
Bintang Darma Bakti
Bintang Melati
Bintang Tunas Kencana
c.       Badan / organisasi sosial dan Kemanusiaan
d.      Pemerintah Republik Indonesia dan Negara Lain.

       

0 komentar:

Posting Komentar

clock

Popular Posts